Memperhatikan pohon mangga tetangga yang berbuah lebat. Hampir setiap hari ada saja anak kecil yang melemparinya dengan batu sehingga beberapa buah mangga yang ranum terjatuh dan diambil anak tersebut untuk dimakan.
Pelajaran sangat berharga dari buah mangga tersebut. Walaupun disakiti, dilukai namun dia membalas dengan kebaikan kepada pihak yang menyakiti.
Memang berat dan harus banyak belajar serta sabar seperti hikmah dari pohon mangga tersebut. Tapi bagaimanapun, agama iuga telah menganjurkan hal itu. Semoga hidayah selalu menyertai kita semua.... Aamiin yaa Robb....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar